Kumpulan Puisi Tahun Baru Islam Terbaru 1441H | Puisi 1 Muharram 1441 H Juni 2023
Puisi Tahun Baru Islam Terbaru 1441 H – Sahabat abdan Sudah menjadi kebiasaan bagi kebanyakan masyarakat islam di indonesia untuk memperingati tahun baru islam dengan berbagai kegiatan misalanya tabligh akbar, sholawatan, khitanan masal dan menggelar pawai obor. Umat islam bersuka cita menyambut tahun baru hijriyah. Begitupun saya pribadi sangat bersyukur Allah masih memberikan umur panjang bagi saya sehingga bisa menyajikan kumpulan puisi Tahun baru Islam yang saya dapatkan dari berbagai sumber dan penyair terkenal di indonesia.
berikut ini mari kita simak bersama-sama :
PUISI TAHUN BARUSelamat Tahun Baru Islam 1441H
menusuk di antara tulangmenggigil di antara sela gigi yang mulai retak
mencari mentari di balik mendungbersama gerimis berujung badai
harus kah berlarisedang tapak melekatkeras kian menguat
tapi diam bukan jawabankarena gempa siap menyusulketika pikir tak lantas tertambamenjerat atau terjera
harus kembali menghitungtiap receh yang tak genap / namun mujarab meski kurang sebij
takbir menggema di antara pekatdalam gelap sendirimenyuci hati membuang durj
mengharap kemarau berganti musim hingga nampak pelangidan sabit di bibir kian mereka
Allah Akbar Allah Akbar Allah Akbar
Selamat Tahun Baru Islam, 1 Muharrom 1441 H
Tahun baru islamkarya : abu.musyafa’
Roda zaman selalu berputarPata morgana duniaSelalu silih berganti …hari berganti menjadi mingguminggu berganti menjadi bulanbulan berganti pula menjadi tahunbegitu juga dengan kehidupan dunia yang fana ini …Keindahan alam semakin hancurPerdamaian dunia semakin pupusDihujani dengan perang saudara …Kemiskinan dan kelaparan dimana – manaYang kaya tak mau peduli pada … MerekaDan kebodohan meraja lela …Alim ulama, satu persatu mulai tiadaallahu akbar … Allahu akbar …walillah ilhamya alllah … Ya robbykami mohon pertolongan darimu,berikan kami jalan kemudahan …dihari yang penuh rahmat ini …engkau datangkan tahun baru islamtahun penuh hikmah …kami sambut dengan tangan terbuka …semoga di tahun baru ini …membawa kemajuan dan perubahanYang buruk menjadi lebih baikYang miskin mendapat uluran tangan yang dermawanYang bodoh terhapuskan …Para alim ulama tiada disia-siakanselamat datang tahun baru islamyang penuh perubahan … Kemenangansemoga allah meridhoinyaamin …
Puisi 1 Muharram 1441 H Tahun Baru Islam
Mari ikut bersama kami
Kita menafaki lembayung senja di ufuk Barat
Menyanyikan shalawat badar di ujung dedaunan
Mendendangkan syair dan bait cinta Rasul di pematang sawah nenek..
Mari ikut bersama kami
Kita menafaki lembayung senja di ufuk Barat
Menyanyikan shalawat badar di ujung dedaunan
Mendendangkan syair dan bait cinta Rasul di pematang sawah nenek..
Mari ikut bersama kami
Menapaki permadani halus di surau sambil mengumandangkan barjanzi, kerinduan kita pada sang Nabi
Mari duduk dan memukul rebana bersama kami, tasbih dan menikam hari dengan takbir
Meletakkan kepala di altar senja, membungkukkan badan di hadapan sang pencipta
Sambil menyalakan obor pengakuan, tentang kekerdilan, kesombongan, ketamakan diri
Di awal hijriyah..
Sekian dulu mengenai Kumpulan Puisi Tahun Baru Islam yang bisa admin tulis pada kesempatan kali ini. Mari kita sambut tahun baru islam ini dengan semangat baru untuk lebih meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT. Amin. Semoga Bermanfaat.